PARIWISATA PANTAI RANCECET
Hai teman-teman,,! bagi teman-teman yang mau mengisi waktu liburan dan memiliki destinasi pantai di Pandeglang Banten nih kita punya salah satunya, yaitu pantai Rancecet.
Ini
merupakan salah satu photo dan vidio pantai Rancecet indah bukan,,? pantai
Rancecet merupakan salah satu destinasi wisata pantai yang belakangan ini
menjadi favorit para traveler, khususnya anak-anak remaja yang menginginkan
selfie dengan background pantai yang indah.
(Nih view dari bukit yang ada di dekat pantai rancecet |
Pantai dengan hamparan pasir putih yang bersih dan air laut yang jernih disertai deburan ombak memungkinkan pantai Rancecet bisa di gunakan untuk berselancar jika lebih diperhatikan dan dikelola. Pantai ini merupakan keindahan surga yang tersembunyi yang diciptakan Allah. Kita patut bersyukur dengan keindahan ini, dan kita patut untuk terus menjaga dan melestarikan keindahan ini agar kelak anak cucu kita bisa tetap merasakan keindahan ini.
Namun
sangat di sayangkan karena
pemerintah kurang memberi perhatian dan mempromosikan pantai ini
sehingga tidak banyak orang yang tahu tentang keindahan pantai ini ,
seharusnya
dinas parawisata provinsi Banten lebih memperhatikan dan
mempromosikan pantai Rancecet agar
banyak dikenal sebagai pariwisata
Pandeglang bagian Selatan
Karena pantai Rancecet belum memiliki
pengelola, maka di Pantai Racecet belum tersedia fasilitas apapun. Semuanya masih
terlihat alami, kami sebagai mahasiswa/I berharap kedepannya akan ada investor
yang mengelola pantai Rancecet. Agar di pantai rancecet menjadi pariwisata yang
tak kalah indah bila di bandingkan dengan Bali.
BERIKUT INI RUTE MENJU PANTAI RANCECET DAPAT DI LIHAT GAMBAR DI BAWAH
Rute jalan dari arah Jakarta ke Desa Rancapinang , dan lebih jelas dapat di akses melalui google Maps.
Rute jalan dari Rangkasbitung - Desa Rancapinang
Rute jalan dari Rangkasbitung - Desa Rancapinang
1 komentar: